Hindari 4 Hal Ini di Atas Jam 6 Malam agar Tidur dan Hidup Kamu Berkualitas

- 12 Mei 2023, 08:41 WIB
Ilustrasi tidur
Ilustrasi tidur /editornews.id/

EDITORNEWS.ID - Untuk kamu yang merasa tidurmu kurang berkualitas dan mempengaruhi kinerjakerja dalam kehidupan sehari-hari, ada beberapa hal yang harus kamu hindari di atas jam 6 malam.

Tidur yang berkualitas ini akan memberikan kamu kehidupan yang berkualitas pula, maka hindari melakukan 4 hal ini di atas jam 6 malam.

Dilansir editornews.id melalui TikTok, seorang coach fitness memberikan beberapa tips untuk menghindari 4 hal di jika sudah di atas jam 6 malam, diantaranya:

1. Minum Kopi atau Teh

Tips pertama agar kamu mendapatkan tidur yang berkualitas adalah hindari mengonsumsi kopi atau teh atau minum-minuman yang tinggi kafein di atas jam 6 malam.

Baca Juga: Sinopsis dan Review Film Bukannya Aku Tidak Mau Nikah: Rekomendasi Film Bioskop

Meskipun kamu merasa bisa tidur sebelum pukul 10, namun kualitas tidurmu tidak akan bagus. Inilah yang membuat kamu merasa lelah ketika bangun tidur meskipun sudah cukup tidur.

2. Makan makanan berkarbohidrat tinggi

Kedua, hindari makan makanan berkarbohidrat tinggi di atas jam 6 malam, termasuk makan buah atau jus buah.

Halaman:

Editor: Sylvia Hendrayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x