Gunung Semeru Keluarkan Awan Panas Sejauh 4,5 Km

- 17 Januari 2021, 12:19 WIB
Telah terjadi Awan Panas Guguran (APG) Gunung Semeru dengan jarak luncur kurang lebih 4,5 kilometer pada Sabtu, 16 Januari 2021 sore pukul 17.24 WIB.
Telah terjadi Awan Panas Guguran (APG) Gunung Semeru dengan jarak luncur kurang lebih 4,5 kilometer pada Sabtu, 16 Januari 2021 sore pukul 17.24 WIB. /bnpb.go.id

EDITORNEWS - Gunung Semeru sempat di tutup total oleh Balai Besar Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (BB-TNBTS).

Hingga terhitung 31 maret 2021, diumumkan melalui pengumuman Nomor PG.15/T.8/BIDTEK/BIDTEK.1/KSA/12/2020.

Agus Budi Santosa selaku Plt Kepala Balai Besar TNBTS menyampaikan, bahwa penutupan tersebut guna mempertimbangkan kondisi Klimatologi serta peningkatan curah hujan yang diperkirakan akan terjadi badai membahayakan.

Baca Juga: Sempat Cerai dan Ingin Berkeluarga Lagi, Marshanda: Saya Menjadi Selektif untuk Memilih Pasangan

Baca Juga: Aktor Onad Suami dari Beby Prisillia Pernah di Kabarkan Selingkuh Saat Anaknya,2 bulan

Dikonfirmasi pada tanggal, 16 Januari 2021 Gunung Semeru mengeluarkan Awan Panas Guguran (APG) dengan jarak luncur kurang lebih 4,5 Km.

Seperti yang diunggah oleh akun Twitter pribadi Susi Pudjiastuti.

Baca Juga: Komjen Pol Listyo Sigit Prabowo Anjangsana Ke Mantan Kapolri Minta Doa Restu

Baca Juga: Dua Pelaku Penyalahgunaan Narkoba Jenis Sabu di Medan Ditangkap

Seperti yang diketahui pada, 1 Desember 2021 Erupsi Gunung Semeru meluncurkan guguran awan panas yang mengarah pada Besuk Kobokan menyebabkan tertimbunnya sejumlah alat berat dan kendaraan milik penambang pasir yang berada di jalur DAS yang dilewati lahar panas. 

Halaman:

Editor: Liston


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x