Overlanding Indonesia Sumut Bergerak, Pesantren Al Purbanta Karo Jadi Target, Begini Reaksi Para Santri

- 11 Juni 2022, 15:21 WIB
Perwakilan Overlanding Indonesia Sumut saat menyerahkan bantuan secara simbolik,
Perwakilan Overlanding Indonesia Sumut saat menyerahkan bantuan secara simbolik, /Kesuma Ramadhan

Baca Juga: Halda Pengen Kuliah di Korea, Penggemarnya Memiliki Respon Positif Semoga Bisa Tercapai

Sejumlah santri pun menyambut hangat kedatangan puluhan anggota Overlanding Indonesia Sumut di pondok pesantren mereka.

Di penghujung kegiatan bakti sosial, Ustaz Habibullah Lubis mengapresiasi kegiatan yang dilakukan Overlanding Indonesia Sumut.

"Kita mengapresiasi dan berterimakasih kepada keluarga besar Overlanding Indonesia Sumut atas bantuannya. Semoga bantuan ini memberikan keberkahan bagi kita semua," ujarnya.

Seperti diketahui kegiatan Baksos ini merupakan rangkaian dari acara Camp Trip yang berlangsung di Tanah Karo dan Simalungun, yang berlangsung Sabtu, 11 Juni hingga Minggu,12 Juni 2022.

Baca Juga: Bertepatan dengan Hari Kartini, BEM UI Akan Gelar Aksi Unjuk Rasa, Bakal Turunkan 6000 Massa

Irmansyah sebelumnya mengatakan kegiatan Overlanding Indonesia Umut tak lain mempopulerkan destinasi wisata di Sumatera Utara.

"Selain bagian dari hobi menjelajah, pada prinsipnya kegiatan ini juga mempopulerkan dan menjaga destinasi wisata di Indonesia khususnya Sumut," sebut Irmansyah.***

Halaman:

Editor: Sylvia Hendrayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x