Wamenkes Dante: Vaksinasi Tahap Kedua di Provinsi Lampung Berjalan Lancar

- 24 Maret 2021, 11:24 WIB
Dante Saksono Harbuwono Wakil Menteri Kesehatan RI
Dante Saksono Harbuwono Wakil Menteri Kesehatan RI /Twitter/ @KemenkesRI

Baca Juga: Terkait Temuan Tentang 62 Pejabat BUMN Rangkap Jabatan, Arya Sinulingga: Harap KPPU bisa Berikan Informasi

Beberapa perwakilan dari masyarakat Lampung yang mendapatkan vaksinasi tahap kedua, yaitu masyarakat Lansia, wartawan, pengemudi ojek online, pedagang asongan, ASN, tokoh agama, pendidik, perbankan, dan perhotelan.

Sementara berdasarkan penuturan dari Wamenkes Dante, jumlah vaksin yang sudah didistribusikan untuk Provinsi Lampung sebanyak 222.360 dosis.

Lebih lanjutnya 74.160 dosis (vaksin dalam bentuk single dose) di bulan Januari sekitar 35 ribu sasaran SDMK dan 148.200 dosis (vaksin sediaan multidose sebanyak 18.840 vial) di bulan Februari untuk lansia dan petugas pelayanan publik.

 “Harapannya adalah agar partisipasi masyarakat meningkat untuk divaksin. Karena vaksinasi ini untuk memberikan kekebalan kepada masyarakat juga”, ujar Wamenkes Dante.***

Halaman:

Editor: Sylvia Hendrayanti

Sumber: @KemenkesRI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah