Prestasi Bukan Halu Seperti Fandom Sebelah, BTS Jadi Artis dengan Pendapatan Iklan Terbanyak di 2021

- 6 Desember 2021, 21:38 WIB
 Bangtan Sonyeondan atau BTS
Bangtan Sonyeondan atau BTS /

Jadi, total pendapatan iklan BTS pada tahun ini secara keseluruhan sebesar 65 Miliar Won atau Rp. 778,2 Miliar.

Baca Juga: Sangat Pantang Ganggu Jin BTS Saat Sedang Begini, Dia Pelit Loh

Posisi kedua adalah Jun Jihyun, seorang ratu periklanan yang telah berada di puncak selama 20 tahun yang menciptakan banyak iklan legenda, dimulai dengan iklan makanan pokok, pakaian, perhiasan, dan iklan sampo.

Ia saat ini bekerja sebagai model untuk 15 brand/merek, memperoleh pendapatan iklah sekitar 15 Miliar Won atau Rp. 179,6 Miliar berdasarkan biaya model sekitar 1 Miliar Won atau Rp. 11,9 Miliar per iklan.

Pencapaian ini membuat para Army sangat bahagia, banyak Army yang mengatakan pencapaian yang idol kami dapat merupakan data fakta bukan halu ataupun ngaku-ngaku.

Congratulation BTS, sangat luar biasa bukan, bagaimana menurut kalian?***

Halaman:

Editor: Sylvia Hendrayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah