Fitur Medsos bisa Temukan Orang Hilang

- 26 Maret 2021, 11:29 WIB
Iklan media sosial didominasi Googgle, Facebook dan Twitter.
Iklan media sosial didominasi Googgle, Facebook dan Twitter. /Pixabay.com/Pixelkult

EDITORNEWS - Perkembangan teknologi dari tahun ke tahun semakin mengalami peningkatan baik dari Handphone, Laptop, dan barang elektronik lainnya.

Menginggat media sosial yang di akses melalui gadget Handphone sehingga membuat hampir semua orang tidak bisa lepas dari teknologi ini.

Perkembangan fitur yang semakin trending selain mempermudah akses berhubungan melalui via WhatsApp dan melacak keberadaan seseorang bisa ditemukan seperti yang terjadi oleh warga asal Magelang Jawa Tengah.

Baca Juga: Daftar Merek Handphone Yang Tidak Bisa Menggunakan Fitur WhatsApp 2021

Baca Juga: Fitur Baru Pada Chrome Dengan Menempatkan Teks pada Suara Dan Video

Baru-baru ini beredar informasi penemuan seseorang yang telah menghilang selama 30 tahun bernama Muhammad Masim Masruri berusia 65 tahun yang berhasil ditemukan melalui media sosial.

Lebih lanjutnya Muhammad Masim ditemukan di Paiton, Probolinggo, Jawa Timur, setelah foto dan ceritanya diunggah oleh seseorang melalui media sosial pribadinya, kejadian tersebut dibenarkan oleh Tenaga Kesejahteraan Sosial Kecamatan Secang Nurkhayati di Magelang, Kamis, 25 Maret 2021.

“Proses penemuan Pak Masim berkat diunggah di media sosial Dia sampai di rumah pada Rabu (24 Maret 2021) malam setelah dilakukan penjemputan,” ujarnya.  

Baca Juga: Deddy Sitorus Minta Jokowi Ambil Tegas Problemik Impor Beras

Baca Juga: Waspadai 11 Provinsi di Indonesia Rentan Terkena Karhutla

Halaman:

Editor: Sylvia Hendrayanti

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x