Perusahaan AS Buat Brownies Ganja Seberat 850 pon

- 10 Desember 2021, 10:42 WIB
Amerika Serikat lakukan vaksinasi booster untuk hadapi Omicron
Amerika Serikat lakukan vaksinasi booster untuk hadapi Omicron /Freepik

EDITORNEWS - Baru-baru ini salah satu perusahaan di Amerika Serikat diketahui menyimpan ganja dalam sepotong brownis.

Pembuatan brownis ini dilakukan di Norwood, Massachusetts yang dikomandai oleh MariMed, operator ganja di AS, sehingga mengegerkan negara lain.

Tak hanya itu bentuk brownis tersebut sangat aneh karena memiliki ukuran yang bisa disebut raksasa dengan berat 850 pon.

Berukuran lebar 3 kaki, panjang 3 kaki, dan tinggi 15 inci, dan mnegandung 20.000 miligram THC, zat yang muncul dalam ganja.

Baca Juga: Terciduk Pakai Botox, 40 Unta Diskualifikasi dari Kontes yang Berhadiah Rp949 Miliar

Selain mengandung ganja brownis ini juga mengandung 1.344 telur, 250 pon gula, 212 pon mentega, 81 pon tepung dan 122 pon bubuk kakao.

“Salah satu bagian tersulit adalah menstabilkan brownies,” katanya, dilansir dari Huff Post.

“Kami membuat palet dan beberapa penyangga untuk memperkuat meja tempat duduknya untuk memastikan brownies seberat 850 pon itu aman," lanjutnya.

Baca Juga: Cuaca DKI Jakarta Hari ini Jum'at 10 Desember Cerah Berawan hingga Hujan Petir

Usai pembuatan rencananya brownies raksasa ini juga akan dijual kepada seorang pasien yang mengonsumsi ganja untuk medis di Massachusetts.

Halaman:

Editor: Liston


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x