Insiden Berbahaya yang Pernah dialami BTS Akibat Sesaeng.

- 22 Maret 2021, 23:51 WIB
BTS dan Sesaeng/ Kpopmap
BTS dan Sesaeng/ Kpopmap /

Ia biasa menggunakan pakaian mencolok tanpa celana dan mencoba berbicara secara langsung kepada anggota BTS. Ia diberikan julukan 'No Pants Sesaeng' oleh para fans BTS setelah kedapatan menguntit BTS dinbandara incheon dengan pakaian tanpa celana.

3. Menempel, Menyentuh barang Pribadi dan Menarik Jungkook di Bandara.Kejadian ini terjadi pada tahun 2015, dimana beberapa fans menyeruduk, menyentuh tas, barang barang serta menarik Jungkook.

Baca Juga: Sejumlah Rekomendasi Drakor Yang Akan Menguji Emosi Jiwa, Raga dan Mental

Baca Juga: Hore! Bioskop XXI Kota Bogor sudah Dibuka, Bima Arya: Pembukaan dengan Syarat

Sekelompok fans yang tidak sengaja menyenggol Idol karena keramaian di bandara adalah hal biasa, namun kali ini berbeda, sangat agresif dan melakukanya dengan sengaja. Para Army kemudian meneriakinya untuk menjauh dari Jungkook namun ia tidak menghiraukanya dan terus menarik Jungkook. Ini menyebabkan Jungkook terpaksa berlari menghindar darinya.

4. Mengambil Foto pribadi suga dan menyebarkanya.Seorang fans yang dikenal dengan nama LChan terus menerus mencoba melecehkan Suga dengan mengambil foto fotonya saat melakukan aktifitas diluar show.

Setelah itu ia mengunggahnya ke akun instagramnya bersamaan dengan aktifitas Sesaeng yang ia lakukan. Suga pernah mengangkat Handphone seperti akan memfotonya untuk mendapatkan bukti bahwa LChan telah membuntutinya. Kini, akun LChan telah ditutup dan menghilang dari Instagram.

5. Spam Chat Jimin. Seorang fans pernah mendapatkan pesan dari seorang Sasaeng yang mengaku sebagai fans Jimin. Ia mengira pemilik nomor tersebut memiliki Nomor telefon jimin ataupun Jimin sendiri.

Ia terus terusan memberikan spam chat hingga mengancam akan melukai diri sendiri bila Jimin tidak membalas Chat tersebut.

Itulah sederet perilaku tidak mengenakan yang pernah didapatkan para member BTS terkait Sasaeng. Kagum dan menjadikan seseorang sebagai inspirasi adalah hal yang baik. Namun, tetap berhati hati jangan sampai berlebihan dan mengekspresikan hal tersebut hingga membahayakan idola sendiri. ***

Halaman:

Editor: Liston


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah