Nongkrong Minum Jamu? Akankah Jadi Trend Baru Mengalahkan Pamor Kopi

- 22 November 2020, 14:57 WIB
Ilustrasi Rempah Bahan Baku Pembuatan Jamu
Ilustrasi Rempah Bahan Baku Pembuatan Jamu /Dimar/Canva

Baca Juga: Siap-siap, Pengguna Moge Akan Gunakan SIM C Berbeda, Ini Penjelsannya

Baca Juga: Wakil Ketua Bappilu Pusat Melakukan Persiapan Penguatan Konsulidasi DPC PBB Kota Pekanbaru

Baca Juga: Dua Warga Sipil Ditembak Mati, Kelompok Kriminal Bersenjata di Papua

Kunyit dan asam juga bisa diminum serupa dengan affogato, pencuci mulut berupa espresso yang dituangkan ke es krim vanila di menu Vanilla Twilight.

Sebagai pengganti espresso, orang-orang bisa menuangkan kunyit dan asam di atas es krim vanila. Rasanya segar, ada sedikit jejak kunyit asam namun rasa yang tertinggal tetaplah es krim.

Kami mengalihkan fokus pada minuman Jaman Batu yang terdiri dari ekstraksi tiga jenis jahe -jahe merah, jahe gajah, jahe emprit- dipadukan dengan madu dan lemon.

Baca Juga: Kemensos Minta di Lakukan Validasi Ulang Bansos, Agar Penerimanya Tidak Itu Saja

Biji selasih selaiknya batu-batu kecil ditambahkan paling terakhir, sebagai pemanis serta memperkaya tekstur, sekaligus alasan mengapa ada nama "batu" di menu ini.

Ada pula menu Jaman Batu yang disajikan dengan es, jadi rasanya dingin. Namun, rasa jahenya cukup pekat dan terasa "menonjok" di tenggorokan, menciptakan rasa hangat. Asam dan manis dari lemon dan madu menyempurnakan petualangan rasa dari segelas minuman ini.

Baca Juga: Kepala Balai Pemasyarakatan (Bapas) Kelas II Gorontalo Gelar Rapat Evaluasi Kinerja PK dan APK

Halaman:

Editor: Dimar Aditya

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x