Kenali Ciri Virus Corona Omicron BA.4 dan BA.5, Lebih Menular Dibanding BA.1 Segera Waspadai!

- 17 Juni 2022, 21:28 WIB
Varian virus corona Omicron terdeteksi di Indonesia, berikut 8 gejala yang dialami oleh penderita varian baru Omicron.
Varian virus corona Omicron terdeteksi di Indonesia, berikut 8 gejala yang dialami oleh penderita varian baru Omicron. /pixabay.com/satheeshsankaran//

"Omicron ini bukan lebih ringan, tapi yang menjadi penyebab terkesan ringan adalah karena imunitas yang sudah terbentuk," ucap Dicky.

"Kalau ini menimpanya ketika kita di situasi yang sama imunitas seperti Delta datang, kematiannya akan jauh lebih besar ketika BA.4 dan BA.5 ini datang. Kita beruntung ini datang setelah gelombang Delta," ujarnya melanjutkan.

Adapun ciri virus Corona Omicron BA.4 dan BA.5 umumnya mirip dengan varian COVID-19 lainnya, seperti:

Batuk: 89 persen, Fatigue atau kelelahan: 65 persen, Hidung tersumbat atau rinore: 59 persen, Demam: 38 persen, Mual atau muntah: 22 persen, Sesak napas: 16 persen, Diare: 11 persen, dan Anosmia atau ageusia: 8 persen.***

Halaman:

Editor: Sylvia Hendrayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x