Beberapa Hal Unik di Indonesia yang Hanya Terjadi dan Dilakukan Masyarakat Saat Bulan Ramadhan

- 28 Maret 2022, 13:48 WIB
Ilustrasi situasi di bulan ramadhan
Ilustrasi situasi di bulan ramadhan /Lamtiur Indah Sari/

Membangunkan sahur dengan cara yang unik di Indonesia yaitu dengan berkeliling kampung, desa atau komplek dengan menggunakan suara dan bunyi dari drum yang dipukul secara berirama atau alat musik lainnya.

Para anak-anak muda biasanya akan berkeliling sambil membangunkan sahur warga setempat dengan bernyanyi ciri khas, sahur.

Baca Juga: Rekomendasi Makanan yang Sebaiknya Dikonsumsi oleh Penderita Asam Lambung

5. Nyekar atau ziarah kubur
Menjelang bulan puasa atau bulan ramadhan masyarakat Indonesia biasanya akan melakukan ziarah kubur atau yang biasa disebut "nyekar". Hal ini dilakukan untuk sekedar mendoakan keluarga atau sanak saudara yang sudah lebih dulu dipanggil Tuhan.

6. Banyak takjil bertebaran

Bulan puasa atau bulan ramadhan juga digunakan masyarakat untuk berbisnis atau berjualan seperti menjual takjil, gorengan, kue - kue tradisional, minuman rasa, hingga makanan - makanan lainnya untuk dihidangkan dalam menu berbuka puasa.

Baca Juga: Rekomendasi Makanan Khas Korea yang Enak dan Sehat, Pecinta K-Pop Wajib Coba

Hal-hal unik tersebut merupakan momen yang biasanya tidak pernah dilupakan oleh masyarakat Indonesia.***

Halaman:

Editor: Aditya Ramadhan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah