Resep Ayam Goreng Ketumbar Ala Chef Firhan: Rekomendasi Menu Masakan Simple dan Enak

- 22 Mei 2023, 10:00 WIB
Resep ayam goreng ketumbar ala Chef Firhan
Resep ayam goreng ketumbar ala Chef Firhan /editornews.id/

Setelah dimarinasi selama minimal 15 menit, langkah selanjutnya adalah panaskan minyak. Masukkan paha ayam ke dalam minyak panas, lalu kecilkan api. Jangan lupa untuk balik paham ayam agar semua permukaan merata.

Baca Juga: Resep Kue Kurma dan Cokelat untuk Isian Toples Lebaran Simple dan Enak

Goreng paham ayam selama 11 hingga 12 menit di api sedang. Angkat lalu tiriskan paha ayam. Setelah itu, goreng kembali paha ayam di minyak panas seperti semula, goreng sebentar saja hanya 1 sampai 2 menit untuk membuat ayam lebih garing.

Teknik double fry ini dilakukan agar ayam lebih crispy dan enak. Setelah selesai digoreng tiriskan dan sajikan ayam di piring. Kamu bisa menambahkan potongan cabai rawit di atasnya dan bawang daun untuk mempercantik tampilan ayam dan menambah cita rasanya.

Hasilnya paha ayam akan lebih terasa juicy dan sedikit pedas dari potongan cabai rawitnya. Selamat mencoba.***

Halaman:

Editor: Aditya Ramadhan

Sumber: TikTok


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x