Cinta Mati Terhadap Pasangan Boleh Saja, Namun tidak Melupakan Rasional dalam Berpikir, Ini Faktanya

- 27 Mei 2021, 07:48 WIB
Ilustrasi Hubungan pasangan yang membosankan.
Ilustrasi Hubungan pasangan yang membosankan. /Pixabay / pixel2013

EDITORNEWS - Pasangan adalah orang penting lainnya setelah keluarga inti dalam kehidupan kita baik dalam ikatan pernikahan ataupun hubungan asmara.

Namun sebelum memantapkan hati untuk hidup bersamanya kita akan mencari tahu bagaimana karakter yang Ia miliki dan latar belakang keluarganya.

Tentunya menyatukan dua orang tidak begitu mudah, diperlukan adanya komunikasi yang baik antar pasangan.

Sama halnya dengan memberikan dukungan yang positif antar pasangan juga diperlukan demi menjaga keharmonisan hubungan.

Baca Juga: Miss Supranational Jihane Almira Chedid Siap Bawa Mahkota Pulang ke Indonesia

Jatuh cinta memang terasa indah tetapi, jangan terlalu larut dalam kenikmatannya hati dan logika harus berjalan searah tetaplah berpikir rasional meskipun kamu sedang dilanda asmara.

Mengutip dari Heroscope ada beberapa faktor kenapa kamu wajib tetap mendahulukan rasional ketimbang perasaan.

1. Untuk mengenali tanda bahaya sejak dini

Dalam menjalin sebuah hubungan tidak menutup kemungkinan jika pasangan mempunyai niat yang tidak baik seperti hanya sekedar bermain saja.

Untuk poin pertama ini bisa dipicu karena pasangi tersebut mempunyai rasa sakit hati kepada wanita sebelumnya dan membuat pasangan yang kini bersama untuk pelarian.

Halaman:

Editor: Sylvia Hendrayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x