Kamu Pekerja WFH Perhatikan Tips yang Harus Dilakukan

21 Desember 2021, 14:33 WIB
Meski Indonesia telah mencapai endemi Covid-19, sistem WFH masih akan berlanjut. /Pixabay/lukasbieri.

EDITORNEWS.ID – Saat negara dihadapkan dengan wabah Covid-19 banyak terjadi lockdown di beberapa negara.

Terutama dari sisi pekerjaan ada juga karyawan yang dirumahkan dalam arti kerja, Work From Home (WFH).

Dengan kebijakan ini agar meminimalisirkan pemutusan mata rantai Covid-19, hanya saja kebijakan ini berbeda dari biasanya.

Sistem kerjanya tidak menggunakan kursi dan meja kantoran jika yang tidak mempunyai, tapi jika dirumah ada sarana seperti dikantor tentu sangat baik.

Baca Juga: Tips Berbusana Hijab Edgy dan Modis Ala Mega Melianty

Untuk menghindari keluhan-keluhan ini, orang-orang yang terbiasa bekerja di atas kasur perlu meluangkan waktu untuk melakukan peregangan. Salah satunya peregangan di area punggung.

Duduk di kursi dan putar pundak Anda ke depan dan belakang, tutur Fiona Houston.

Untuk menghindari keram diarea punggung dan pundak bisa dilakukan dengan olahraga tiga menit untuk merelaksasi bahu yang tegang.

Untuk melakukan olahraga ini, gunakan resistance band dan lakukan gerakan shoulder flossing.

Baca Juga: Kenali Penyebab Anda Tak Merasa Lapar di Pagi Hari

Menurut Houston, peregangan-peregangan ini cocok dilakukan saat WFH.

Alasannya, gerakan peregangan ini cepat dan mudah untuk dilakukan cukup banyak panduan yang tersedia secara daring.

Gerakan lain yang dapat membantu adalah pose yoga seperti pose anak dimana seseorang duduk dengan bertumpu pada tumit

Kemudian pundak didorong ke bawah dan kepala menghadap lantai.***

Editor: Sylvia Hendrayanti

Tags

Terkini

Terpopuler