Ridwan Kamil Beberkan 3 Ciri Negara Maju, Apakah Indonesia Salah Satunya?

- 6 Januari 2022, 09:13 WIB
Hari Ini Ridwan Kamil Bakal Ke Garut, Simak Agenda Pentingnya yang Bakal Tinjau Reaktivasi Kereta Api Cibatu-Garut/Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengungkapkan ciri-ciri negara maju, salah satunya yakni kualitas Sumber Daya Manusia.
Hari Ini Ridwan Kamil Bakal Ke Garut, Simak Agenda Pentingnya yang Bakal Tinjau Reaktivasi Kereta Api Cibatu-Garut/Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengungkapkan ciri-ciri negara maju, salah satunya yakni kualitas Sumber Daya Manusia. /Dok. Humas Pemprov Jabar/

EDITORNEWS.ID - Indonesia merupakan negara berkembang yang sedang menuju ke proses negara maju.

Namun untuk menempati diri sebagai negara maju ada beberapa aspek yang harus ditekankan kepada pemerintah dan masyarakat.

Disela kesempatan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menyampaikan ciri-ciri negara maju salah satunya yakni kualitas sumber daya manusia (SDM).

Berikut 3 ciri negara maju menurut Ridwan Kamil, seperti dikutip dari unggahan Instagram @ridwankamil pada 5 Januari 2022:

Baca Juga: Ridwan Kamil Sampaikan ASN Jawa Barat Siap Hijrah dengan Konsep Team of Teams

1. Kualitas SDM

2. Ekonomi infrastruktur yang maju

3. Reformasi birokrasi yang progresif

Seperti yang diketahui ribuan ASN yang bekerja di Jawa Barat telah digantikan oleh mesin 4.0.

Dia menuturkan, para ASN tersebut bakal mulai bekerja dengan sifat yang dinamis karena pada tahun 2022, seluruh kerja rutin bakal diganti dengan mesin.

Halaman:

Editor: Liston


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x