Pengakuan Mengejutkan Belasan Anak di Jambi Diperdagangkan Mucikari ke Jakarta

- 27 Desember 2021, 22:36 WIB
Bermula dari Laporan Anak Hilang, Polisi Ungkap Modus Mucikari
Bermula dari Laporan Anak Hilang, Polisi Ungkap Modus Mucikari /Pexels//

Baca Juga: Dua Spiritualis Gambarkan Bencana Alam yang Akan Terjadi Ditahun 2022 Mendatang

“Dengan imbalan akan diberikan ke pada korban dibayar Rp3 juta hingga Rp 3,5 juta,” sebut Mulia.

 “Sementara dari hasil pemeriksaan diketahui jika korban mau dijual karen tergiur mendapatkan barang-barang dengan mudah, seperti HP dan lainnya,” tandasnya.

Selain di Polresta Jambi, kasus ini juga dilaporkan ke Polda Jambi. Sejauh ini ada dua laporan yang masuk ke Ditreskrimum Polda Jambi.

“Cerita awalnya sama, kehilangan anak. Setelah kita proses, ternyata mucikari dan pelaku di Jakarta sama dengan yang diamankan Polresta Jambi,” kata Direktur Reskrimum Polda Jambi Kombes Pol Kaswandi Irwan didampingi Kapolresta Jambi, Kombes Pol Eko Wahyudi dan Kabid Humas Polda Jambi, Kombes Pol Mulia Prianto.

Ditambahkannya, pihaknya akan melimpahkan penanganan kasus ini ke Polresta Jambi. “Kami akan back up penyidik Polresta untuk pengembangan,” kata Kaswandi.

Kaswandi mengatakan, awalnya pelaku utama berhubungan dengan mucikari. Kemudian dijadikan jaringan untuk mencari korban anak. “Korban dibujuk rayu dengan dijanjikan dibelikan sesuatu,” tandasnya

Halaman:

Editor: Sylvia Hendrayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah