Jangan Asal Pilih Pelumas Kendaraan Bermotor, Sesuaikan dengan Kegunaannya

- 16 Februari 2023, 14:46 WIB
Ilustrasi pengisisan pelumas (oli) pada mesin kendaraan,.
Ilustrasi pengisisan pelumas (oli) pada mesin kendaraan,. /

Hasilnya mampu memberikan peningkatan akselerasi mesin dan tetap menjaga kestabilan mesin pada suhu tinggi. Sehingga mesin dapat bekerja dalam suhu tinggi dan memberikan jarak tempuh lebih panjang.

Berdahl merupakan produsen pelumas (oli) dan zat aditif asal Amerika Serikat yang menyediakan sejumlah varian pelumas untuk kedua jenis kendaraan mesin. Pada November tahun lalu, perusahaan tersebut juga meluncurkan enam varian produk untuk sepeda motor baik transmisi manual maupun skutik.

Pada 11 Februari lalu, mereka (Berdahl) menggelar acara riding dan coaching clinic (konsultasi dan pendampingan) dengan komunitas vespa dan bengkel Bellisimo Una Vespa di kawasan BSD dan Alam Sutera, Tangerang Selatan. Selain bersilaturahmi, mereka juga mendapatkan wawasan baru mengenai perawatan vespa.

"Selain sebagai ajang silaturahmi, kegiatan ini juga memberikan berbagai pengalaman, terutama berbagai pengalaman seputar vespa tentang perawatan, bagaimana agar performa tetap bagus, dan hal-hal lainnya," kata Pudjiarto.***

 

Halaman:

Editor: Liston


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah