Selain Virus Covid-19 di Indonesia, dr. Faheem Younus: Politikus dan Ulama Indonesia juga Berperan

- 17 September 2021, 16:03 WIB
Foto ahli wabah asal Amerika Serikat, dr. Faheem Younus
Foto ahli wabah asal Amerika Serikat, dr. Faheem Younus /Twitter/@FaheemYounus

EDITORNEWS - Kasus Covid-19 di Indonesia diketahui masih stabil sampai saat ini meski Indonesia telah berdampingan selama 2 tahun lebih dengan pandemi ini.

Ditengah pandemi ini tiba-tiba pakar penyakit menular dari University of Maryland Upper Chesapeake Health, dr. Faheem Younus mengungkapkan sesuatu.

Yakni dr. Faheem Younus secara tiba-tiba menyinggung soal peran seorang politik dan ulama yang ada di Indonesia.

Seperti yang diketahui pada biasanya dr. Faheem Younus sering memberikan edukasi Covid-19 melalui unggahan di akun Twitter pribadinya @FaheemYounus

Baca Juga: Tya Ariesta Ganti Mode Rambut Menyerupai Kak seto, Penerus Psikolog Anakkah?

Namun kali ini berbeda Ia menyinggung soal dua virus berbahaya selain Covid-19 ditanah air yakni politikus yang serakah dan ulama yang tak berpendidikan.

"Dua Virus yg lebih berbahaya dari Covid-19 yakni Politikus serakah dan Ulama yang tidak berpendidikan," tulisnya.

Sontak unggahan tersebut mendapat komentar dari berbagai warganet diantaranya.

"Ini sampe tau masalah internal negara," ujar akun @ichahaho.

"Mo nyaleg ya Dok? #FaheemYounusfor2024," tulis @ramdandun.

Halaman:

Editor: Liston


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x