Simple! Tips Cara Mudah Rawat Kaktus Sebagai Tanaman Hias di Pekarangan

- 27 Februari 2021, 17:02 WIB
Kaktus anggota tumbuhan berbunga famili Cactacea
Kaktus anggota tumbuhan berbunga famili Cactacea /Lisa Dinda

Baca Juga: Simak Tips dan Rumus untuk Mengatur Keuangan Pribadi

4. Cegah busuk dengan pot berlubang.
Anda bisa bantu memperlancar sistem perairannya dengan menggunakan pot yang emiliki lubang dibawahnya. Sisa-sisa air yang tidak bisa diserap oleh batang dan akar kaktus akan otomatis mengalir keluar.

5. Perhatikan juga media tanamannya karena kebutuhan tiap kaktus dan sukulen berbeda-beda. Jangan asal menggunkan media yang bisa menyimpan air terlalu lama. Jika perlu, letakkan pasir malang atau bebatuan di lapisan paling bawah untuk mengurangi tingkat kelembapan dalam tanah. Kalau misalnya bahan nya terbatas kamu bisa gunakan langsung masukkan tanah asalkan lubang drainase pot berukuran besar.

Nah itulah beberapa cara yang perlu kalian lakukan dalam merawat tanaman Kaktus ini, Semoga bermanfaat. Terima kasih sudah membaca artikel dari beberapa tips ini.***

Halaman:

Editor: Liston


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x