Intip 5 Kuliner Khas di Kota Surabaya

- 9 April 2022, 14:30 WIB
Ilustrasi Kuliner Indonesia.
Ilustrasi Kuliner Indonesia. /Pixabay/TravelPhotografer./

EDITORNEWS.ID - Kota Surabaya adalah ibu kota Provinsi Jawa Timur, Indonesia, sekaligus kota metropolitan terbesar di provinsi tersebut.

Surabaya merupakan kota terbesar kedua di Indonesia setelah Jakarta kota ini terletak 800 km sebelah timur Jakarta, atau 435 km sebelah barat laut Denpasar, Bali.

Disamping memiliki banyak tempat wisata, daerah ini juga memiliki khas kuliner yang menggoda selera mulai dari warung pinggir jalan hingga restoran ternama.

 

Untuk Anda yang berkunjung ke kota ini, jangan sampai melewatkan 5 kuliner khas Surabaya yang legendaris dan lezat diantaranya:

Baca Juga: Siapkan Diri di Bulan Suci Ramadhan, Salah Satunya Persiapan Fisik

Dilansir dari pikiran rakyat inilah 5 kuliner yang ada di Kota Surabaya dengan banyak peminatnya.

1. Sate Klopo Ondomohen Ny. Asih, sate ini kombinasi anatara daging sapi, ayam, udang, usus atau sumsum yang diiris tipis lalu dibaluri dengan kelapa parut lalu dibakar, beralamat di Jl. Walikota Mustajab No. 36, Surabaya.

2. Lontong Balap Garuda Pak Gendut, terdiri dari lontong, tahu goreng, toge, lentho, kecap, bawang goreng dan sambal, berada di Jl. Prof. Dr. Moestopo 11, Surabaya.

3. Sego Sambel, seporsi nasi sambel terdiri dari nasi disiram sambal lengkap dengan pilihan lauk yang bisa dipilih. 

Halaman:

Editor: Sylvia Hendrayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x