Museum Olahraga Nasional Peringati Hari Ulang Tahun ke 32, Berikut Sejarahnya

- 21 April 2021, 10:59 WIB
Museum Olahraga Nasional
Museum Olahraga Nasional /Dokumentasi Taman Mini Indonesia Indah

EDITORNEWS - Museum Olahraga Nasional (MORA) baru saja merayakan Hari Ulang Tahun ke 32, tepatnya ditanggal 20 April 2021.

Dimana selama pandemi Museum Olahraga Nasional tetap dibuka untuk umum di hari Selasa  sampai Minggu dimulai pukul 09.00 - 15.00 WIB.

Tentunya para pengunjung tetap harus menaati protokol kesehatan saat mengunjungi museum tersebut seperti arahan dari Kementerian Kesehatan.

Baca Juga: Mensos Tri Rismaharini Berikan Santunan untuk Korban Ledakan Bom di Makassar

Baca Juga: Bantu Cegah Timbulnya Diabetes dengan Pola Hidup Sehat

Museum Olahraga merupakan sebuah museum yang berisi tentang segala macam olahraga yang berada di kawasan Taman Mini Indonesia Indah.

Bentuk bangunan Museum Olahraga sungguh unik, yakni berbentuk bola menghadap ke arah Teater Keong Emas.

Lebih lanjutnya MORA digagas oleh Sri Sultan Hamengku Buwono IX (Ketua KONI Pusat) pada awal tahun 1980 silam.

Pada tahun 1986, MORA kembali dicetus oleh Abdul Ghofur dan menetapkan lokasi di Taman Mini Indonesia Indah.

Baca Juga: Kemenkes Serahkan Satunan Ahli Waris Sebesar Rp300 Juta untuk Nakes yang Gugur Saat Menangani Covid-19

Halaman:

Editor: Sylvia Hendrayanti

Sumber: @KEMENPORA_RI


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x