Putra Mahkota Arab Saudi Selain Halalkan Perempuan Pakai Bikini, Cek Apa Saja

- 14 Januari 2022, 10:17 WIB
Putra Mahkota Arab Saudi, Mohammed bin Salman
Putra Mahkota Arab Saudi, Mohammed bin Salman /RT/Fayez Nureldine

Wanita-wanita Arab Saudi diberikan banyak kebebasan, Arab sekarang juga mengizinkan perempuan mengemudikan mobil tanpa didampingi suami dan pihak keluarga laki-laki.

Sebagaimana diketahui, Otoritas lalu lintas di Arab Saudi juga telah memberikan Surat Izin Mengemudi bagi para perempuan di Arab Saudi pada awal Juni 2018.

Sebelumnya, banyak protes dari para kaum perempuan karena aturan dilarang berkendara sendiri, hingga akhirnya Muhammad bin Salman menghalalkan aturan perempuan Arab Saudi berkendara sendiri.

Hal tersebut karena para perempuan menilai bahwa aturan tersebut mengekang dan mempersempit gerak perempuan di Arab Saudi.

Para perempuan juga harus membayar mahal jika ingin bepergian karena menyewa pengemudi ketika keluarga laki-laki mereka tidak dapat menemani mereka.

Baca Juga: Hutang Indonesia ke Luar Negeri Cukup Besar, Rakyat Diprediksi Jadi Korban

3. Alkohol yang dulu haram kini dilegalkan.

Sikap Putra Mahkota Arab Saudi Muhammed bin Salman yang melegalkan alkohol dan membuka bioskop di kerajaan Arab Saudi mendapat tanggapan dari ulama.

Presiden Asosiasi Imam Seluruh India, Maulana Sajid Rashidi mengatakan,Putra Mahkota Arab Saudi keturunan Yahudi karena sudah mengizinkan konsumsi minuman beralkohol dan bioskop. 

Kemudian pariwisata-pariwisata dan bioskop direncanakan akan dibuka di banyak tempat di Arab Saudi.

Halaman:

Editor: Sylvia Hendrayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x