Kenali Gerd, Penyakit yang Dialami Maia Estianty ini Ternyata Beresiko Jika Dibiarkan

- 28 Maret 2022, 11:38 WIB
Gerd
Gerd /

EDITORNEWS.ID - Musisi Maia Estianty beberapa waktu lalu harus dilarikan ke rumah sakit akibat serangan Gerd yang dialaminya.

Ternyata Gerd bisa jadi penyakit kronis bahkan sampai mengancam nyawa. Untuk itu mari kenali diagnosa, gejala dan penyebabnya.

Dilansir dari Herbalbuper, Senin 28 Maret 2022, Diagnosa Gastroesophageal Reflux Disease (GERD) atau Penyakit asam lambung munculnya rasa terbakar di dada akibat asam lambung naik ke kerongkongan.

Gejala penyakit asam lambung muncul minimal 2 kali dalam seminggu. Asam lambung naik atau penyakit asam lambung bisa dialami oleh orang dewasa maupun anak-anak.

Baca Juga: Dilarikan Dul Tengah Malam ke Rumah Sakit, Maia Estianty: @duljaelani Love...You...

Apa sajakah gejala yang di rasakan penderita Gerd?

Gejala yang biasa terjadi saat asam lambung atau Gerd naik adalah rasa asam atau pahit di mulut dan sensasi perih atau panas terbakar di dada dan ulu hati.

Kedua gejala ini biasanya akan semakin memburuk saat penderita membungkuk, berbaring, atau setelah makan.

Nah, apa itu penyakit GERD dan penyebabnya? dalam laman Herbalbuper menjelaskan:

Halaman:

Editor: Liston


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah