Simak 4 Manfaat Susu Cair, Salah Satunya Meningkatkan Otak

- 10 Maret 2022, 14:43 WIB
Makanan yang Kaya Akan Kandungan Kalsium Selain Susu
Makanan yang Kaya Akan Kandungan Kalsium Selain Susu /Pexels/ GEORGE DESIPRIS

EDITORNEWS.ID - Susu merupakan salah satu sumber protein hewani yang berperan penting dalam tubuh manusia.

Selain susu sapi ada juga susu kuda liar, hanya saja susu kuda liar terdegar tidak begitu familliar jika dibandingkan dengan susu sapi.

Sebuah studi yang diterbitkan dalam International Journal of Pharmaceutical Sciences and Research menunjukkan bahwa minum susu segar meningkatkan kadar kalsium dan mencegah risiko osteoporosis.

Susu berperan besar dalam penyerapan kalsium dan fosfor, dua mineral penting yang membantu menjaga kesehatan tulang.

Baca Juga: Penyebab Mengantuk di Pagi Hari, Lakukan Beberapa Tips Jitu Mengatasinya

 

Melansir dari Healtline ada beberapa manfaat susu diantaranya.

1. Dapat meningkatkan kualitas tidur

Banyak orang minum segelas susu hangat dengan dicampurkan madu, sebelum tidur untuk membantu meningkatkan kualitas tidur yang lebih baik.

2. Memperkuat kesehatan tulang dan gigi

Halaman:

Editor: Sylvia Hendrayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x