Kenali 3 Makanan Rendah Kalori Baik untuk Diet

- 7 September 2021, 12:17 WIB
Ilustrasi diet buat tubuh ideal
Ilustrasi diet buat tubuh ideal /Pexels/Lisa

EDITORNEWS - Memiliki tubuh yang ideal merupakan keinginan semua orang termasuk laki-laki juga, tapi untuk mendapatkan hasil seperti itu diperlukan usaha yang keras.

Bentuk tubuh yang ideal ditandai dengan memiliki lingkaran pinggang yang kecil, sehingga otomatis tubuh menjadi lebih langsing.

Untuk mendapatkan tubuh yang ideal juga harus diseimbangi asupan yang dimakan dan olahraga yang seimbang.

Untuk mendapatkan itu hampir setiap orang rela mengeluarkan pundi rupiah untuk membeli obat langsing dikarenakan susah untuk berolahraga.

Baca Juga: 4 Kawasan di Jakarta Terapkan Crowd Free Night, Apa Saja?

Dilansir dari Healthline, berikut adalah tiga makanan paling ramah (rendah kalori) yang baik untuk proses penurun berat badan.

1. Telur Utuh

Telur tinggi protein, lemak dan sangat mengenyangkan datu studi pada 30 wanita yang kelebihan berat badan (obesitas).

Menunjukkan bahwa makan telur untuk sarapan mampu meningkatkan perasaan kenyang dan membuat peserta makan lebih sedikit selama 36 jam berikutnya.

2. Sayuran Hijau

Halaman:

Editor: Liston


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x