Kenali 5 Masalah Pemicu Hipertensi yang Paling Berpengaruh, Salah Satunya Stres

- 11 Juni 2021, 12:49 WIB
Ilustrasi hipertensi
Ilustrasi hipertensi /Pixabay/McRonny

4. Merokok

Informasi kalau merokok tidak baik bagi kesehatan sudah sangat sering digemborkan, tapi banyak juga yang tidak peduli.

Saat merokok, nikotin yang masuk ke tubuh bisa menjadi pemicu naiknya tekanan darah. Disaat bersamaan karbon monoksida justru mengurangi jumlah oksigen dalam darah.

Parahnya lagi, merokok tidak hanya merugikan si perokok aktif tapi juga akan merugikan perokok pasif di sekitarnya.

Baca Juga: Unggah Foto Chritiano Ronaldo, Atta Halilintar Tulis Pesan tentang Ibunda Tercinta

5. Stres

Stres terbukti memicu banyak reaksi pada tubuh.

Meski bukan termasuk kebiasaan hidup, tapi pengaruh stres pada kesehatan tak bisa diabaikan.

Seseorang yang sering dilanda stres lebih berpotensi mengalami sakit fisik bawaan, seperti hipertensi.

Karena itu, jika sebelumnya telah didiagnosis terkena hipertensi segera temukan cara untuk mengelola stres.

Halaman:

Editor: Sylvia Hendrayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah