Simak 9 Hal yang tidak Boleh Kamu Katakan Pada Orang Depresi

- 6 Mei 2021, 15:31 WIB
Ilustrasi depresi.
Ilustrasi depresi. /Pexels/Inzmam Khan

EDITORNEWS - Memiliki teman atau keluarga yang sedang depresi sering kali membuat orang-orang di sekitarnya bingung harus berbuat apa.

Beberapa orang ingin menunjukkan sisi afeksi mereka untuk membantu meredakan depresi tapi momen seperti itu sering disalah artikan dan memicu lebih banyak masalah lagi, khususnya pada hubungan sosial.

Mengingat kondisi depresi membuat seseorang jadi sangat sensitif dan mudah tersinggung, orang-orang di sekitarnya harus tahu apa saja yang boleh dan tidak boleh dikatakan pada penderita depresi.

Berikut sembilan hal yang tidak boleh dikatakan pada orang yang sedang dilanda depresi.

Baca Juga: Seputaran Depresi yang bisa Menggambarkan Suasana yang Dialami Penderita Depresi

1. Jangan memaksa mereka terbebas dari depresi

Salah satu tindakan meremehkan yang paling umum terjadi adalah memaksa penderita depresi terbebas dari masalah depresinya.

2. Jangan membuat mereka merasa kecil

Seseorang yang ingin memberi dukungan sering kali salah mengucapkan niat baiknya dengan mengatakan bahwa depresi itu bersumber dari pikiran.

Ungkapan tersebut seolah ingin menyudutkan penderita depresi agar memiliki kekuatan pikiran lebih kuat, agar bisa kembali pulih seperti sedia kala.

Halaman:

Editor: Sylvia Hendrayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah