5 Kebohongan yang Harus Berhenti Dikatakan pada Diri Sendiri

- 10 Mei 2021, 11:55 WIB
Ilustrasi Berbohong
Ilustrasi Berbohong /

EDITORNEWS - Berbohong pada diri sendiri terjadi secara alami dan sulit dihindari suka atau tidak, kebohongan yang dikatakan pada diri sendiri menjadi salah satu metode untuk mengatasi stres.

Biasanya di mulai dari kebohongan kecil soal diet atau bentuk tubuh, hingga kebohongan besar terkait masalah keluarga.

Semua dilakukan untuk membohongi dan meyakinkan diri sendiri bahwa semuanya baik-baik saja kebohongan yang terus dikatakan selama bertahun-tahun itu memiliki pengaruh buruk pada tumbuh kembang mental seseorang.

Meski perkataan itu diucapkan dalam frasa positif, kebohongan tetap menjadi racun yang merusak keasadaran.

Baca Juga: Karakteristik Kepribadian Ambivert, Mereka Sering Bingung sama Diri Sendiri

Dilansir dari Herbeauty, berikut lima kebohongan yang harus berhenti dikatakan pada diri sendiri.

1. Ada pelangi setelah hujan

Manusia cenderung menggunakan kalimat ini untuk memotivasi dirinya sendiri setelah terjadi peristiwa yang tidak diharapkan.

Perkataan ini membuat mereka harus menutup mata dengan keadaan sekarang dan meyakini adanya perubahan situasi di masa depan.

Daripada meyakini akan ada kebahagiaan di masa depan, lebih disarankan untuk mencari penyebab kenapa Anda merasa tidak bahagia sekarang.

Halaman:

Editor: Sylvia Hendrayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x