Menko Airlangga Hartarto Ungkap Dua Alasan Pemerintah Mencabut HET Minyak Goreng

- 17 Maret 2022, 10:27 WIB
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto
Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto /Instagram/@airlanggahartarto_official

"Terkait harga kemasan lain akan menyesuaikan nilai keekonomian. Sehingga diharapkan minyak sawit akan tersedia di pasar modern dan tradisional," ucap Airlangga Hartarto, Selasa, 15 Maret 2022.

Baca Juga: Kemenag Rincikan Biaya Tarif Layanan Sertifikasi Halal

Meski minyak kemasan premium mengalami kenaikan namun minyak curah menjadi Rp14.000 per liter.

Dengan begitu minyak goreng curah akan meredam lonjakan harga minyak goreng kemasan dengan HET yang sudah dicabut.

Berdasarkan pantauan di lapangan harga minyak goreng kemasan premium hampir mencapai Rp50.000 per 2 liter.***

Halaman:

Editor: Liston


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah