Ternyata Orang Tidak Boleh Menerima Vaksin Covid-19, Dalam Kondisi Ini

- 25 Agustus 2021, 23:29 WIB
Vaksinasi Covid-19
Vaksinasi Covid-19 /

Baca Juga: Kabar Baik Bulan ini 610 Sekolah di DKI Jakarta Akan Gelar Tatap Muka

Kamu bisa bertanya lebih jelas kepada petugas kesehatan yang ada didekatmu.

Bisa kepada dokter pribadi, Puskesmas, Klinik kesehatan yang berada di sekitar tempat tinggal kamu.

Untuk kamu ketahui bahwa setelah divaksin kamu tidak lantas kebal terhadap Virus Covid-19.

Tetapi daya tahan tubuh menjadi lebih siap dan tangguh jika terinfeksi Virus Covid-19.

Untuk itu tetaplah menjaga Protokol Kesehatan dengan tetap memakai masker, rajin mencuci tangan, menjaga jarak dan menghindari kerumunan.

Rutin berolahraga, makan makanan yang sehat dan hindari stress sehingga diharapkan dapat meningkatkan imun tubuh kamu. ***

Halaman:

Editor: Liston


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah