Seorang Wanita Menangis di Bandara Karena Tak Bisa Berangkat Terkait Vaksin, Tapi Akhirnya Penuhi Persyaratan

- 10 Juli 2021, 13:00 WIB
Ilustrasi penumpang pesawat
Ilustrasi penumpang pesawat /pixabay.com/Skitterphoto

EDITORNEWS-Baru-baru ini beredar sebuah video di Instagram yang ramai dikomentari warganet karena memperlihatkan seorang ibu-ibu menangis di bandara.

Video itu diunggah oleh akun Instagram @tante_rempong_officiall pada Sabtu, 10 Juli 2021.

Caption di video tersebut menyebutkan bahwa lokasi dari kejadian tersebut yaitu di bandara Sam Ratulangi, Manado.

Seorang wanita mengenakan baju berwarna hitam itu tampak menangis histeris di tempat pemeriksaan dokumen penumpang pesawat.

Baca Juga: Pelamar Kerja Wajib Miliki Sertifikat Vaksinasi COVID-19?, Ini Penjelasan Resminya

Diketahui ibu tersebut dilarang menaiki pesawat karena belum suntik vaksin, padahal ibu tersebut akan menghadiri pemakaman suaminya.

 

"Kejadian pagi ini di bandara Sam Ratulangi (Manado) ibu ini gak bisa terbang hari ini karena pihak bandara tidak mengizinkan karena belum divaksin, padahal hari ini adalah pemakaman suami itu ini, yang tabah ya bu," tulis keterangan di dalam video tersebut.

Baca Juga: Waspada! 4 Kesalahan Saat Keramas ini Membuat Rambut Menjadi Tipis, Wanita Wajib Tahu

Halaman:

Editor: Sylvia Hendrayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x