Pengakuan Pedangdut Nayunda Nabila Akui Terima Tas Balenciaga dan Kalung Emas dari SYL

- 31 Mei 2024, 23:53 WIB
Penyanyi dangdut Nayunda Nabila menjadi saksi pada sidang pemeriksaan kasus Menteri Pertanian 2019-2023 Syahrul Yasin Limpo.
Penyanyi dangdut Nayunda Nabila menjadi saksi pada sidang pemeriksaan kasus Menteri Pertanian 2019-2023 Syahrul Yasin Limpo. /antaranews.com/

EDITORNEWS.ID - Nama pedangdut Nayunda Nabila menjadi perhatian publik setelah terbukti kasus terjerat hukum mantan Menteri Pertanian Syahrul Yasin Limpo atau SYL.

Bahkan sebelumnya Nayunda dalam persidangan ngaku mendapat syawer dari SYL. dan terbukti menerima transferan dari Kementan Rp40 juta untuk fee menjadi penghibur.

Dalam persidangan muncul pengakuan terbaru, ternyata pemberian dari SYL tidak hanya uang puluhan juta, dia diketahui mendapatkan barang mewah lainnya.

Hal ini diungkap ketika Nayunda menjadi saksi di persidangan lanjutan kasus dugaan korupsi pada Rabu, 29 Mei 2024.

Baca Juga: Dewi Perssik Berani Bocorkan Penampilan Erina Gudono di Media Sosial, Cek Seperti Apa?

Ketua Majelis Hakim Rianto Adam Pontoh menyelediki barang yang diterima Nayunda dari eks Direktur Alat dan Mesin Pertanian Kementan Muhammad Hatta.

“Pernah diberikan barang oleh Muhammad Hatta?” tanya Hakim Rianto.

“Tas Balenciaga warna hitam,” jawab Nayunda.

Biduan itu mendapatkan tas mewah tersebut dari SYL dari perantara Hatta. “Pak Hatta sendiri yang kasih ke saudara? Dia ndak ini dari siapa?” tanya Hakim mengonfirmasi Nayunda.

Baca Juga: Efek Viral, Sosok Dinar Candy Merasa Bikin Ko Apex dan Pengusaha Kapal Kena Masalah di Jambi

“Pemberian dari Pak SYL melalui Pak Hatta,” kata Nayunda.

Meski menerima tas tersebut namun Nayunda tidak mengerti harga asli barang mewah tersebut. Dia juga tidak tahu dari mana uang membeli tas itu.

“Harganya berapa saudara tahu?” tanya hakim.

“Tidak tahu,” ujar pemenang kompetisi dangdut itu. “Sumber uang dari mana tahu enggak saudara?” tanya hakim lagi.

Baca Juga: Ko Apex Kekasih Dinar Candy Mangkir Dari Panggilan Polda Jambi

Nama pedangdut Nayunda Nabila sedang sering dibicarakan setelah terbukti berurusan dengen Kementerian Pertanian khususnya SYL, Syahrul Yasin Limpo.

Beberapa hari lalu, Nayunda Nabila terbukti menerima transferan dari Kementan Rp 40 juta untuk fee menjadi penghibur.

Ternyata pemberian dari SYL tidak hanya uang puluhan juta, dia diketahui mendapatkan barang mewah lainnya.

Hal ini diungkap ketika Nayunda menjadi saksi di persidangan lanjutan kasus dugaan korupsi pada Rabu (29/5).

Baca Juga: Ko Apex Kekasih Dinar Candy Mangkir Dari Panggilan Polda Jambi

Ketua Majelis Hakim Rianto Adam Pontoh menyelediki barang yang diterima Nayunda dari eks Direktur Alat dan Mesin Pertanian Kementan Muhammad Hatta.

“Pernah diberikan barang oleh Muhammad Hatta?” tanya Hakim Rianto.

“Tas Balenciaga warna hitam,” jawab Nayunda. Biduan itu mendapatkan tas mewah tersebut dari SYL dari perantara Hatta.

“Pak Hatta sendiri yang kasih ke saudara? Dia ndak ini dari siapa?” tanya Hakim mengonfirmasi Nayunda.

Baca Juga: Tengku Dewi Putri Gugat Cerai Andrew Andika Pekan Depan Gegara Selingkuh

“Pemberian dari Pak SYL melalui Pak Hatta,” kata Nayunda.

Meski menerima tas tersebut namun Nayunda tidak mengerti harga asli barang mewah tersebut. Dia juga tidak tahu dari mana uang membeli tas itu.

“Harganya berapa saudara tahu?” tanya hakim. “Tidak tahu,” ujar pemenang kompetisi dangdut itu.

“Sumber uang dari mana tahu enggak saudara?” tanya hakim lagi. “Tidak tahu,” jawan Nayunda. 

Selain tas Balenciaga, wanita asal Makassaar itu juga mendapatkan kalung emas/

“Saudara pernah enggak dibelikan kalung emas?” tanya hakim. “Iya pernah,” jawab wanita kelahiran 8 Juni 1991 itu “Siapa yang kasih?” tanya hakim.

“Itu jadi sekalian Yang Mulia. Jadi di paper bag tas (Balenciaga) itu, ada kalungnya juga,” konfirmasi Nayunda.***

Editor: Sylvia Hendrayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah