Intip Sederet Harta Kekayaan dan Hutang Calon Pemimpin Ibu Kota Baru, Ahok Predikat Kedua

- 20 Januari 2022, 09:41 WIB
Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok digadang-gadang bakal ditunjuk Jokowi pimpin ibu kota negara baru
Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok digadang-gadang bakal ditunjuk Jokowi pimpin ibu kota negara baru /Bayu Prasetyo/Antara

EDITORNEWS.ID - Setelah melaksanakan Rancangan Undang-Undang Ibu Kota Negara (RUU IKN) dalam Rapat Paripurna DPR pada 18 Januari 2022 kemarin

Akhirnya Presiden RI Jokowi menyebutkan nama-nama calon pemimpin baru IKN secara langsung.

Ada sederat nama calon pemimpin baru dimulai dari Basuki Tjahja Purnama alias Ahok, Abdullah Azwar Anas, Bambang Brodjonegoro, hingga Tumiyan.

"Untuk badan otorita ibu kota negara memang kami akan segera tanda tangan peraturan presiden, di mana nanti ada CEO-nya (pemimpin). Kandidatnya ada, namanya banyak. Satu, pak Bambrodj (Bambang Brodjonegoro). Dua, pak Ahok. tiga, pak Tumiyana. Empat, pak Azwar Anas," ujarnya.

Baca Juga: Kabar Baik! Kartu Prakerja Gelombang 23 Segera Dibuka, bisa Dapat Hadiah Rp30 Juta Jika Lolos Ini

Publik pun mencoba menelusuri apa dasar Jokowi memilih mereka berempat menjadi calon pemimpin IKN rupanya keempat kandidat itu bukan orang sembarangan.

Mereka memiliki pengalaman yang berkelas dimulai dari Bambang Brodjonegoro Eks Menteri Riset dan Teknologi/Kepala Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN).

Dilanjutkan dengan Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok yakni Komisaris Utama Pertamina, Tumiyana Eks Direktur Utama PT Wijaya Karya Tbk (WIKA) dan yang terakhir Abdullah Azwar Anas mantan Bupati Banyuwangi.

Tak hanya itu mereka memiliki segudang harta berlimpah namun tak luput dari hutang yang dilansir dari berbagai sumber.

Baca Juga: Harga Minyak Sayur Turun Rp14 Ribu Per Liter Berlaku Hari Ini Hingga 28 Februari 2022 di Indomaret, Alfamart

Halaman:

Editor: Liston


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah