AS Legalkan Robot Pembunuh untuk Bantu Polisi Perangi Kriminalitas

- 1 Desember 2022, 19:43 WIB
Para aktivis dari Kampanye untuk Menghentikan Robot-robot Pembunuh telah menjadwalkan sejumlah protes terhadap senjata-senjata otonom.*/NEWS.SKY.COM
Para aktivis dari Kampanye untuk Menghentikan Robot-robot Pembunuh telah menjadwalkan sejumlah protes terhadap senjata-senjata otonom.*/NEWS.SKY.COM /

"Robot yang dilengkapi dengan cara ini hanya akan digunakan dalam keadaan ekstrem untuk menyelamatkan atau mencegah hilangnya nyawa tidak berdosa lebih lanjut,” kata juru bicara Kepolisian San Francisco, Allison Maxie.

Petugas hanya dapat menggunakan robot setelah menggunakan kekuatan alternatif atau taktik de-eskalasi. Selain itu hanya sejumlah kecil perwira tinggi yang memiliki akses penggunaan robot sebagai opsi kekuatan yang mematikan.

Untuk diketahui, Kepolisian San Francisco saat ini memiliki selusin robot darat. Robot-robot tersebut biasa digunakan untuk mendeteksi bom atau menyediakan pengelihatan dalam situasi jarak pandang rendah.***

Halaman:

Editor: Aditya Ramadhan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah