Mulai Sekarang Ubah Kebiasaan Pakai Odol yang Berlebihan dan Terapkan Sunnah Rasulullah Pakai Ini

- 22 Agustus 2021, 20:43 WIB
Ilustrasi - Sikat dan Pasta Gigi
Ilustrasi - Sikat dan Pasta Gigi /Pexels/George Becker/

EDITORNEWS-Odol atau pasta gigi adalah salah satu produk wajib yang kita gunakan setiap hari untuk menjaga kebersihan dan kesehatan gigi kita.

Seberapa banyak anda menuangkan odol ke sikat gigi anda selama ini? Apakah anda mengikuti cara-cara bintang iklan di televisi?

Dilansir dari tayangan YouTube Chanel dr Zaidul Akbar Official pada 7 Agustus 2021, dokter Zaidul Akbar mengungkapkan bahwa dirinya hanya memakai odol sebanyak satu butir beras yang dibagi menjadi dua.

Beliau mengatakan jika dirinya hanya memakai odol jika sedang tidak ada siwak.

Baca Juga: Inilah Rahasia Kulit Wajah Glowing yang Diungkap dr Zaidul Akbar, Cukup dengan Mengubah Isi Piring

“Saya pakai odol kalau biasanya tidak ada siwak, odolnya cuma secuil, sedikit aja” ujar dr Zaidul.

Dikatakan bahwa sangat banyak bahan kimia yang terkandung di dalam odol, kecuali dengan odol yang sehat dan tidak begitu banyak mengandung bahan seperti seperti Flouride, Paraben, SLS, Triklosan, dan lain-lainnya.

Disebutkan bahwa di dalam mulut kita terdapat kurang lebih jutaan bakteri, oleh sebab itu Nabi Muhammad SAW menganjurkan kita untuk menggunakan siwak.

Diketahui bahwa siwak merupakan makanan bagi bakteri-bakteri yang ada di mulut kita tersebut.

Baca Juga: Deddy Corbuzier : Saya Sakit Kritis Hampir Meninggal Kena Badai Cytokin

Halaman:

Editor: Sylvia Hendrayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x