Kronologi Sopir Transjakarta Selamatkan Wanita dari Aksi Bunuh Diri Hingga Mendapatkan Hadiah dan Penghargaan

- 29 Januari 2022, 09:28 WIB
Viral sosial media aksi sopir bus Transjakarta membantu menyelamatkan aksi bunuh diri seorang wanita di jembatan tiga, penjaringan
Viral sosial media aksi sopir bus Transjakarta membantu menyelamatkan aksi bunuh diri seorang wanita di jembatan tiga, penjaringan /

Wanita itu sempat nengok ke kiri, baru Khaerudin menjalankan aksinya.

“Saya bawa masuk ke mobil ke bagian depan, saya serahkan ke orang yang bantu saya tadi pakai motor. Tapi, karena saya kepingin ada data di kepolisian, harus diserahkan ke kepolisian dulu biar ada data baru dibawa pulang,” ujarnya.

Alhasil upaya penyelamatan itu mendapat respons positif dari netizen. Mereka ungkapkan terima kasih dan mendoakan keselamatan sopir bus yang telah peduli dengan wanita tersebut.

“ Masya Allaah, Saya salut sama Pa sopir Transjakarta yg sudah menolong orang yg mah bunuh diri,” tulis akun @sultandani.

Atas tindakan baik yang ia lakukan, Khoerun diganjar sejumlah penghargaan dari berbagai pihak. Penghargaan itu mulai dari sertifikat, hingga emas antam sekian gram.***

Halaman:

Editor: Sylvia Hendrayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x