Viral! Seorang Pemuda Mengacungkan Sebuah Pistol di Jalan Raya

- 2 April 2021, 15:16 WIB
Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Yusri Yunus memberikan keterangan terkait penangkapan pengemudi mobil Fortuner B1673 SJV yang melakukan aksi koboi dengan menodongkan pistol, Jumat, 2 Maret 2021.
Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol Yusri Yunus memberikan keterangan terkait penangkapan pengemudi mobil Fortuner B1673 SJV yang melakukan aksi koboi dengan menodongkan pistol, Jumat, 2 Maret 2021. /Renny T Hamzah/Tangkapan layar Instagram @poldametrojaya

EDITORNEWS - Viral di media sosial seorang pria mengacungkan sebuah pistol ke korban. 

Kejadian tersebut bermula di perempatan lampu merah Jalan Baladewa, Duren Sawit, Jakarta Timur pada Jumat 2 April 2021 sekitar dini hari.

Sebuah pengendara Honda Vario bernomor pelat AD 2471 ASF terjatuh karena tersenggol sebuah mobil Fortuner dengan nomor plat B 1673 SJV.

Baca Juga: Fahri Hamzah Buka Suara Soal SP3 dari KPK

Baca Juga: Pemerintah Utus Personel TNI-Polri Jaga Keamanan Gereja Katedral Saat Ibadah Jum'at Agung

Berdasarkan dari informasi bahwa dari seorang saksi mengatakan jika pengendara mobil tersebut diduga sedang mabuk.

“Pengendara mobil Fortuner diduga di bawah pengaruh alkohol hingga menabrak pengendara motor, dua orang perempuan yang berboncengan saat itu, motor dari arah Jembatan Kelurahan 4 sedang lampu hijau,” ujar Joni sebagai saksi mata di lokasi kejadian.

“Mobil tidak kabur dan justru malah menantang warga. Dia merasa tidak terima setelah nabrak,” lanjut Joni.

Baca Juga: Pemerintah Utus Personel TNI-Polri Jaga Keamanan Gereja Katedral Saat Ibadah Jum'at Agung

Baca Juga: Kapolri Berhasil Tangkap 13 Orang Diduga Komplotan Aksi Ledakan Bom di Makassar

Warga berusaha untuk memberhentikan mobil tersebut dan meminta pertanggung jawaban atas kecelakaan korban tersebut.

Halaman:

Editor: Sylvia Hendrayanti

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x