Kabar Duka Datang Dari Kakek Pemersatu Bangsa

- 29 Desember 2020, 17:53 WIB
Mbah Kung atau dikenal sebagai kakek Sugiono Indonesia meninggal dunia.
Mbah Kung atau dikenal sebagai kakek Sugiono Indonesia meninggal dunia. /Akun Instagram @mbahkung_007

EDITORNEWS - Kabar duka datang dari Mbah Kung Hamid Hendrawan pada Senin, 28 Desember 2020.

Mbah kung ini biasa dijuluki sebagai Kakek Sugiono Indonesia, kabar meninggalnya kakek sugiono Indonesia tersebut dibagikan oleh akun Instagram @sela_good. Kakek Sugiono mengembuskan napas terakhir di usia 70 tahun karena mengalami penyakit paru.

Vokalis Serempet Gudal tersebut meminta doa dan maaf atas segala kesalahan Mbah kung selagi masih hidup di dunia. 

Baca Juga: Pemerintah Tingkatkan KUR Untuk Tahun 2021

Baca Juga: Modernland telah Disiapkan, Asrama Haji Akan Dibangun di Provinsi Banten

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by SELA_GOOD (@sela_good)

Ia tidak menyangka bahwa kagek Sugiono ini telah meninggal dunia, pasalnya sehari sebelum meninggal ia sempat berbalas pesan melalui pesan singkat yang mengatakan bahwa kakek Sugiono masih berada di Rumah Sakit.

Baca Juga: BREAKING NEWS, Gisella Anastasia bersama MYD Mengakui Kebenaran dan Ditetapkan Sebagai Tersangka

Baca Juga: Aa Gym Terkonfirmasi Positif Covid-19

Halaman:

Editor: Liston

Sumber: Pikiran Rakyat Bekasi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x