Jelang Tayang Park Bo Young dan Seo In Guk Ungkap Peran yang Akan Dijalankan dalam Drakor Doom at Your Service

- 8 Mei 2021, 09:52 WIB
Pertemuan antara Park Bo Young dan Seo In Guk untuk memulai seratus hari kisah cinta di drakor Doom At Your Service.
Pertemuan antara Park Bo Young dan Seo In Guk untuk memulai seratus hari kisah cinta di drakor Doom At Your Service. /Soompi.

EDITORNEWS - Drama Korea Doom at Your Service dikabarkan akan tayang 10 Mei 2021 di Viu dengan pemeran utama Park Bo Young dan Seo In Guk.

Dimana Tak Dong Kyung merupakan seorang editor yang bekerja disebuh perusahaan web novel di Korea Selatan.

Sementara itu, ada seorang misterius hadir dalam hidup Dong Kyung, dia adalah Myeol Mang yang diperankan oleh Seo In Guk.

Lebih lanjutnya drama ini akan tayang hari Senin 10 April 2021, dimana Park Bo Young kembali setelah dua tahun absen dan Seo In Guk telah istirahat dari layar kecil selama tiga tahun.

Baca Juga: Pelaku yang Doakan Aurel Hermansyah Mati Akhirnya Meminta Maaf : Pernah Ditangkap Ingin Jual Anak Ruben Onsu

Disutradarai oleh Kwon Young Il dan ditulis Im Meari yang mengisahkan tentang kehidupan membosankan seorang wanita yang bekerja sebagai editor diperusahaan Web Novel, hingga akhirnya dia bertemu sosok pria yang mengubah hidupnya.

Melansir dari The Korea Times setelah kedua aktor dan aktris ini kembali bermain setelah beberapa tahun istirahat mereka mengutarakan perasaan yang sedang di alami melalui konferensi media online.

Saya merasa perlu jeda, jadi saya meluangkan waktu untuk menyegarkan diri Saya harus menghabiskan lebih banyak waktu dengan keluarga yang sangat berharga, ujar Park Bo Young.

Karakter saya bukanlah salah satu dari orang-orang dengan impian atau ambisi besar dia tersandung di pekerjaannya hanya mencoba untuk bertahan, yang menurut saya banyak orang dapat menghubungkannya, lanjut Park Bo Young.

Baca Juga: Amanda Manopo Akui untuk Menjaga Imunitas Tubuh Dirinya Habiskan 12 Pill Obat Setiap Hari

Halaman:

Editor: Sylvia Hendrayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah