Kantor Bupati dan DPRD Pohuwato Dibakar Massa saat Terjadi Demonstran

- 22 September 2023, 18:26 WIB
Kondisi Kantor Bupati Pohuwato, Gorontalo, Kamis (21/9/2023).
Kondisi Kantor Bupati Pohuwato, Gorontalo, Kamis (21/9/2023). /FOTO/Mohammad Halid/

Sebanyak 650 personel gabungan Polda Gorontalo dan Polres Pohuwato dikerahkan untuk mengamankan demonstrasi.

Baca Juga: Rumah Sakit Islam Arafah Jambi Sedang Butuh Tenaga Perawat, Batas Lamaran 25 September 2023, Simak Syaratnya

 

Dialansir dari Antara, dikatakan salah seorang warga, massa demonstran berjumlah seribuan orang. Mereka berdemonstrasi di beberapa lokasi, di antaranya di kantor perusahaan tambang, kantor bupati, dan kantor DPRD.***

 

Halaman:

Editor: Sylvia Hendrayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah