Viral Pada Masanya, Tukang Tambal Ban Disuruh Buka Online Saat PPKM oleh Petugas Satpo PP, Ternyata Hoax  

- 9 Desember 2023, 16:38 WIB
Petugas Satpol PP saat hampiri tukang tambal ban
Petugas Satpol PP saat hampiri tukang tambal ban /Foto: Tangkap layar Instagram @lambe_turah/

 

EDITORNEWS.ID – Masih ingatkah Anda dengan salah satu video yang sempat tersebar di sosial media pada tahun 2021 lalu ketika tukang tambal ban disuruh buka online saat masa Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM).

Editorenews.id sempat membahas video yang viral tersebut melalui sebuah artikel, sehingga perlu adanya klarifikasi.

Video yang beredar tampaknya telah dipotong oleh oknum yang tidakbertanggungjawab, sehingga menimbulkan kesalahpahaman.

Video tersebut awalnya memperlihatkan seorang petugas satpol PP yang sedang menghampiri salah satu usaha tambal ban. Begini kira-kira isi percakapan mereka.

Baca Juga: Jangan Lupa! Hari Ini Sabtu, 9 Desember 2023 Ada Kegiatan Donor Darah di Kota Jambi, Simak Lokasinya

“Mulai hari ini sampai tanggal 20 tidak ada melayani, kecuali online” kata seorang petugas tersebut.

“Lah tambal ban online pak?” tanya tukang tambal ban tersebut.

Video itu lalu mengundang berbagai reaksi dari warganet yang keheranan bagaimana bisa jasa tukang tambal ban dilakukan secara online.

Halaman:

Editor: Sylvia Hendrayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x