Pertumbuhan Ekonomi Nasional, Intip Sektor Apa Saja yang Pernah Terkena Dampak Pandemi Covid-19

- 16 Maret 2022, 09:27 WIB
Covid-19
Covid-19 /

Industri manufaktur kemungkinan besar akan menerima dampak cukup besar akibat corona.

Secara khusus, industri manufaktur yang diprediksi paling terdampak adalah manufaktur otomotif.

Baca Juga: Masih Ada Waktu, Manfaatkan untuk Ikut Tax Amnesty Jilid II, Sebelum Kena Denda 300 Persen

4. UMKM

Pelaku UMKM juga terkena imbas akibat virus corona.

Banyak para pelaku UMKM yang mulai menghadapi berbagai macam kesulitan bisnis sejak Covid-19 menyerang.

Jumlah UMKM terdampak pandemi sebanyak 87,5 persen dari seluruh usaha yang beroperasi di seluruh Indonesia.

Dari jumlah tersebut, sekitar 93,2 persen di antaranya terdampak negatif di sisi penjualan.

Namun, Bank Indonesia (BI) mengungkapkan ada 12,5 persen responden yang tidak terkena dampak ekonomi dari pandemi Covid-19, dan bahkan 27,6 persen di antaranya menunjukkan peningkatan penjualan.

Berdasarkan data yang ada, dari total 6 sektor UMKM, hanya usaha masyarakat di bidang pertanian yang masih tumbuh sebesar 16,7 persen pada Desember 2020.

Halaman:

Editor: Aditya Ramadhan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah