Suga BTS Dibenci Oleh Teman Satu Sekolahnya Ketika Menegakkan Peraturan

- 14 Februari 2022, 20:28 WIB
Suga BTS
Suga BTS /

Suga nyatanya menjadi Dewan Siswa atau yang lebih dikenal sebagai OSIS di Indonesia.

Layaknya OSIS di Indonesia, Suga juga menjadi salah satu tangan kanan guru untuk menegakkan peraturan sekolah.

Suga bertugas untuk melaporkan apabila ada siswa yang ketahuan melanggar peraturan yang ditetapkan oleh sekolah.

Salah satu peraturan yang ditetapkan oleh sekolah adalah panjang rambut yang dimiliki oleh setiap siswa.

Baca Juga: Cara Jin BTS Melindungi Privasi Jungkook Didepan Kamera Buat Tersentuh

Murid disekolah Suga tidak boleh memiliki rambut yang lebih panjang dibawah telinga.

Suga bercerita bahwa dirinya akan membawa murid yang melanggar kehadapan guru untuk diberi sanksi.

Suga yang amat disiplin ketika masih sekolah membuat dirinya dibenci oleh banyak orang karena tidak bisa melanggar peraturan.

Guru Suga juga pernah menyebutkan bahwa Suga merupakan murid teladan yang tidak pernah menyebabkan kekacauan.

Baca Juga: Pesan Suga BTS Untuk Para Pembencinya, Suga : Kau Hanya Berurusan Dengan Agensi

Halaman:

Editor: Aditya Ramadhan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x