Siklus Perubahan Iklim masih Ekstrem, Para Ahli Menghimbau Indonesia Siap Siaga

- 5 Mei 2021, 14:14 WIB
ilustrasi, Perubahan iklim
ilustrasi, Perubahan iklim /

EDITORNEWS - Siklus perubahan iklim masih menjadi PR yang mengkhawatirkan.

Pasalnya, siklus perubahan iklim bukan sesuatu yang bisa diatur sesuai kehendak manusia.

Mempelajari tanda-tanda perubahan iklim bukan hal mustahil, tapi mencegah situasi buruk terjadi adalah poin yang berbeda.

Masyarakat Indonesia dihimbau untuk lebih waspada dan siap siaga pada berbagai kemungkinan yang terjadi.

Baca Juga: Bill Gates Melinda Gates Bercerai, Saham Microsoft Langsung Melemah

Baca Juga: Pentingnya Mengatur Keuangan bagi Perempuan Berdasarkan Tahapan Hidupnya

Seperti diketahui, kabar bencana sempat menerpa Nusa Tenggara Timur beberapa waktu lalu.

Dilansir dari channelnewasia.com masyarakat di Nusa Tenggara Timur mengaku tidak pernah mendapatkan informasi peringatan bahaya dari pejabat setempat.

Hal tersebut membuat mereka menjalani hidup normal tanpa kewaspadaan akan terjadi bencana.

Padahal mulai masuk 2 April 2021, depresi tropis TD 99S bergerak semakin intens.

Halaman:

Editor: Liston


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x