Diam-Diam NCT Dream Menyukai Produk Cemilan Indonesia

- 28 April 2021, 09:38 WIB
NCT DREAM akan comeback April Mendatang, Inilah Fakta Menariknya
NCT DREAM akan comeback April Mendatang, Inilah Fakta Menariknya /Pinterest

EDITORNEWS - NCT Dream merupakan boy band asal Korea Selatan, yang beranggotakan remaja dengan usia belasan tahun dengan 7 anggota.

Unit ini melakukan debutnya pada 25 Agustus 2016 dengan singel Chewing Gum dan tujuh orang anggota tersebut yaitu Mark, Renjun, Jeno, Haechan, Jaemin, Chenle dan Jisung.

Baru-baru ini Chenle NCT tiba-tiba digantikan oleh sesama anggota NCT (WayV), Kun, dalam siaran acara radio baru-baru ini tanggal 2 April 2020.

Baca Juga: Running Man Hebohkan Netizen Pasca Lee Kwang Soo Hengkang dari Variety Show

Baca Juga: Jadwal Susunan Acara BTS Bulan Mei 2021, ARMY Simak Yuk!

NCT Dream sukses merayakan event spesial April Mop dengan cara mereka sendiri pada tanggal 1 April 2021 lalu tepat pukul 00.00 KST.

Grup band NCT Dream akan comeback dengan sebuah lagu Hot Sauce yang dijadwalkan untuk dirilis pada tanggal 10 Mei mendatang.

Kabar mengejutkan datang dari NCT Dream karena Jisung dan Renjun sedang mengkonsumsi makanan buatan Indonesia.

Baca Juga: Calon Istri Ustaz Somad Lulusan Ponpes Besar, Intip Profil Fatimah Az Zahra Salim Barabud

Baca Juga: Shin Min Ah dan Kim Seon Ho Akan Beradu Akting dalam Drama Terbaru tvN

Halaman:

Editor: Sylvia Hendrayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah