Driver Online di Surabaya Bersatu Bagikan Sembako ke Pahlawan Jalanan

- 11 Januari 2021, 15:15 WIB
Driver Online di Surabaya Bagikan sembako
Driver Online di Surabaya Bagikan sembako /Koentary/

EDITORNEWS - Tidak diketahui kapan pandemi akan berakhir, dan bagaimana kondisi kedepan nantinya.

Pemerintah terus berupaya memutus dan menekan angka kasus positif corona ( Covid-19) ini. Tak sedikit sumber daya yang dikerahkan untuk ini.

Covid-19 hingga saat ini masih melanda sebagian wilayah dunia termasuk Indonesia, juga merupakan salah satu virus yang dapat menular lewat udara.

Baca Juga: Kenyataan Dibalik Pemain Drama Korea True Beauty

Baca Juga: Vaksin Sinovac Akhirnya Dinyatakan Suci dan Halal

Baca Juga: Gempa Dengan Magnitudo 5,2 Terjadi di Toli-Toli Sulkawesi Tengah

Puluhan driver online Peduli di Surabaya bersatu dan membagikan 10 paket sembako, Senin 11 Januari 2021 di Jl. Gubeng masjid, Kelurahan Kertajaya, Kecamatan Gubeng.

Driver Online di Surabaya bagikan sembako ke tukang sampah, juru parkir, dan sapu jalan
Driver Online di Surabaya bagikan sembako ke tukang sampah, juru parkir, dan sapu jalan

Kegiatan ini dikoordinasi oleh Mahmudi selaku Ketua Paguyuban Driver Bersatu.

Halaman:

Editor: Liston


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x