Publik Menentang Konser BTS Dengan 100.000 Penonton: ‘Jangan Lakukan Itu’

- 26 Agustus 2022, 23:08 WIB
BTS Yet To Come in Busan
BTS Yet To Come in Busan /

EDITORNEWS.ID – BTS akan berkumpul lagi dengan 7 member untuk pertama kali sejak hiatus aktivitas grup diumumkan pada Juni lalu.

Melalui platform live fandom global “Weverse” pada tanggal 24 Agustus BTS diumumkan akan mengadakan konser “BTS Yet To Come in Busan” untuk penawaran pembawa acara “2030 Busan World Expo.”

Konser ini telah dipersiapkan menjadi acara berskala besar dengan menarik penonton hingga 100.000.

Penggemar BTS, ARMY menyambut baik dengan konser BTS yang pertama kali diadakan secara gratis.

Baca Juga: Jimin Beri Komentar Sinis Soal Kebiasaan Makan Jin BTS, Begini Reaksi Jin Hyung  

Konser BTS akan diadakan di panggung khusus Ilgwang di Gijang-gun, Busan. Alamatnya adalah 188, Ilgwang-ro, Ilgwang-eup, Gijang-gun, Busan.

Lokasi ini sangat menghkhawatrikan karena dulunya adalah lokasi pabrik kaca Hankook yang saat ini menjadi gurun terbuka.

Publik menilai ukuran jalan menuju venue atau tempat parkir sepertinya tidak cukup untuk 100.000 orang.

100.000 orang akan datang ke lokasi ini di waktu yang relatif sama, ini belum termasuk para pejabat, staf, dan kru dari semua acara.

Baca Juga: Momen Kocak Ketika Jungkook BTS dan Jin Tengah Combo Berdebat, Akhirnya Mereka Putuskan Lakukan Hal Ini

Halaman:

Editor: Liston


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah