Tokopedia WIB Indonesia K-Pop Award 2021 Akan Hadir, Begini Cara Group Idolamu Masuk Nominasi

- 2 September 2021, 12:42 WIB
Tokopedia WIB Indonesia K-Pop Awards 2021
Tokopedia WIB Indonesia K-Pop Awards 2021 /

EDITORNEWS - Tokopedia merupakan perusahaan perdagangan elektronik atau sering disebut toko daring.

Sejak didirikan pada tahun 2009, Tokopedia telah bertransformasi menjadi sebuah unicorn yang berpengaruh tidak hanya di Indonesia tetapi juga di Asia Tenggara.

Seolah memahami generasi gen-z, Tokopedia beberapa kali hadirkan penyanyi dan group idol dari Korea Selatan.

Dilakukan sebagai perayaan, Tokopedia turut menghadirkan BTS, NCT dan beberapa penyanyi Korea Selatan dan Indonesia pada ulang tahun ke-12 lalu.

Baca Juga: SBS Umumkan 3 Pengganti Drama Penthouse Ada Song Hye Kyo

Tokopedia secara langsung memberikan kebahagiaan kepada penggemar kpopers dan sekaligus salut akan kesultanan Tokopedia dalam mengungan para idol.

Semakin menjadi sultan, kali ini pada akun twitter resmi Tokopedia mengumukan akan menghadirkan Indonesia Tokopedia WIB Indonesia K-Pop Award 2021.

“Dengan bangga Minto mempersembahkan WIB: Indonesia K-Pop Awards. Spesial di #WIBKpopAwards yang bikin nominasi awardnya bukan Tokopedia, tapi KAMU” tweet akun resmi Tokopedia.

Dengan menyatakan bahwa nominasi dipilih oleh penggemar, maka Tokopedia memberikan cara agar para penggemar dapat mendaftarkan idolnya.

Melaui twitternya, Tokopedia memberitahukan cara mendaftarkan group idola yang ingin dimasukkan nominasi.

Halaman:

Editor: Sylvia Hendrayanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah