Persahabatan BTS dan EXO Terlihat Nyata di Momen-momen Kocak Ini

- 18 Agustus 2021, 12:37 WIB
Momen Persahabatan BTS dan EXO
Momen Persahabatan BTS dan EXO /

EDITORNEWS – BTS dan EXO adalah boy group asal Korea Selatan, dimana BTS berada di bawah naungan Big Hit Entertainment dan EXO berada di bawah naungan SM Entertainment.

Keduanya merupakan Boy group terkenal yang memiliki banyak penggemar di seluruh dunia dan memiliki bakat musik yang hebat.

Kedua boy group ini akrab sebagai teman bahkan layaknya sahabat walaupun penggemar keduanya pernah saling fanwar.

Persahabatan BTS dan EXO terlihat nyata karena mereka pernah berada pada momen-momen kocak yang membuat keduanya saling tertawa.

Baca Juga: Lee Eun Sang Umumkan Comeback dengan Beautiful Sunshine

Pada sebuah acara penghargaan, EXO dan BTS mendapat award bersama. Tampak BTS lebih dulu berbicara dan EXO menunggu gilirannya.

Kocaknya, para member BTS masih bicara namun Taehyung lebih dulu pergi. Para member EXO pun tertawa dan memperingatkan member BTS lain.

Selain itu pada acara KBS Song Festival 2018, Chanyeol dan Jin menjadi MC pada saat itu.

Lalu Jin tiba-tiba saja ada sesuatu yang jatuh di kepalanya sehingga ia membersihkannya.

Baca Juga: Meski Sesama Tampan, Song Kang Ungkap Rasa Minder Ketika Berada Disamping Jin BTS

Halaman:

Editor: Liston


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah